Calon Jamaah Haji Kloter 1 akan diberangkatkan dari Bandara Halim Perdanakusuma pada jam 09.30 WIB menggunakan pesawat Garuda Indonesia dengan nomer penerbangan GA 7101. Jamaah haji dari embarkasi
Bandara Fatmawati Soekarno, Bengkulu akhirnya resmi menjadi bandara embarkasi haji antara untuk tahun ini. Keputusan ini sesuai Surat Keputusan (SK) Kementerian Agama RI Nomor 142/2013 tentang penetapan Tjilik
Untuk Embarkasi Surabaya meliputi wilayah Jawa Timur, Bali, NTB dan NTT kloter pertama akan diberangkatkan tanggal 2 Oktober 2011. Kloter pertama di Embarkasi Surabaya menggunakan pesawat Saudi Airlines
Untuk Embarkasi Makasar meliputi wilayah Sulsel, Sulbar, Gorontalo, Maluku, Maluku Utara, Papua dan Papua Barat, kloter pertama akan diberangkatkan tanggal 2 Oktober 2011. Kloter pertama di Embarkasi Makasar
Untuk Embarkasi Balikpapan meliputi wilayah Kalimantan Timur, Sulteng dan Sulut, kloter pertama akan diberangkatkan tanggal 2 Oktober 2011. Kloter pertama di Embarkasi Balikpapan menggunakan pesawat Garuda Indonesia dengan